Siap-Siap, November Rekruitmen PPPK Provinsi Sulsel

BATARAMEDIA.COM – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulsel akan melakukan rekruitmen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk tahun anggaran 2022 pada November 2022 mendatang. Hal tersebut diungkapkan Plt Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Sulsel Imran Jausi, Minggu (30/10/2022) di Makassar. “Insha Allah, satu hari dua hari ke depan ini segera kita umumkan. Kuota dan syarat penerimaan […]

Continue Reading

Pertama kalinya Pemprov SulSel, Dibawah Kepemimpinan Andi Sudirman Sulaiman Serahkan Hadiah Khusus Bagi Juara PORPROV Tahun 2022

BATARAMEDIA. – Para atlit pada Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Sulsel XVII Tahun 2022 patut bersyukur. Di PORPROV Sulsel XVII, Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dibawah kepemimpinan Gubernur, Andi Sudirman Sulaiman memberikan hadiah khusus kepada peraih juara umum dan pemecah rekor. Bahkan ini menjadi pertama kalinya Pemprov Sulsel memberikan bonus uang pembinaan di kejuaraan empat tahunan yang […]

Continue Reading

Gubernur SulSel, Andi Sudirman Sulaiman meriahkan Kabupaten Bulukumba Dengan Gerak Jalan Anti Mager

BATARAMEDIA.COM – Gerak jalan Anti Malas Gerak (Mager) yang berlangsung meriah di Bulukumba diwarnai pemberian hadiah dan beasiswa bagi siswa miskin dan berprestasi se Kabupaten Bulukumba, Minggu (30/12 2022). Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman sebelum melakukan undian hadiah utama Gerakan Sulsel Anti Mager membagikan hadiah dan beasiswa bagi 15 orang anak yatim piatu. “Siapa […]

Continue Reading

KEMBALI BERINOVASI!!! LPM PENALARAN UNM SELENGGARAKAN SEMINAR PENELITIAN ANGGOTA DAN PENELITIAN LEMBAGA

BATARAMEDIA.COM – Lembaga Penelitian Mahasiswa (LPM) Penalaran Universitas Negeri Makassar (UNM) kembali menggelar Seminar Hasil Penelitian Lembaga dan Seminar Proposal Penelitian Anggota Tahun 2022. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruangan Teknol 1B dan Teknol 1C, Jurusan Teknik Informasi dan Komputer, Fakultas Teknik (FT), Universitas Negeri Makassar (UNM), Minggu (30/10). Pada kegiatan ini terdapat 9 penelitian yang […]

Continue Reading

Dibangun Jembatan Darurat Rangka Bailey, Gubernur Andi Sudirman : Alhamdulillah, Open Traffic Jembatan Rampoang

BATARAMEDIA.COM – Akses Jembatan Rampoang atau Salu Pikun di Kota Palopo yang sempat ditutup, akhirnya kembali dibuka. Dimana sebelumnya, Jembatan Rampoang atau Jembatan Pikun di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, putus total, Selasa (18/10/2022) malam. Jembatan Sungai Pikun berada pada lintas tengah Sulawesi Selatan pada ruas jalan Batas Kota Palopo – Batas Kabupaten Luwu Utara. Jembatan […]

Continue Reading

Gubernur Serahkan 1 Unit Mobil Damkar di Anti Mager Bulukumba

BATARAMEDIA.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menyerahkan bantuan 1 unit mobil pemadam kebakaran (Damkar) kepada Pemerintah Kabupaten Bulukumba. Bantuan ini diserahkan pada kegiatan jalan santai Sulsel Anti Mager di Kabupaten Bulukumba, Minggu, 29 Oktober 2022. Yang diterima oleh Bupati Bulukumba, A. Muchtar Ali Yusuf. “Kita berikan mobil Damkar kepada Pemerintah Kabupaten Bulukumba satu […]

Continue Reading

Deraian Air Mata Selimuti Pelepasan Purnabhakti Kepala TKN Pembina Benteng

BATARAMEDIA, KEPULAUAN SELAYAR – Deraian air mata dan rasa haru mewarnai pelepasan purnabhakti Kepala Sekolah Taman Kanak-Kanak Negeri (TKN) 25 Benteng, Andi Alang, S.Pd, Sabtu (29/10/2022) siang tadi. Hadir Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olah Raga Kepulauan Selayar, Drs Mustakim KR, M.M.Pd, Ketua Komite, H Jamaruddin, S.Ag, Wakil Ketua IGTKI-PGRI, Sitti Maryam Umar, S.Pd.AUD, MM, […]

Continue Reading

Yuk Ikuti Sulsel Anti Mager di Bulukumba Bersama Gubernur Andi Sudirman, Daftar Disini

BATARAMEDIA.COM – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan, akan melaksanakan jalan santai Sulsel Anti Mager di di Kabupaten Bulukumba pada hari Minggu besok, 30 Oktober 2022. Kegiatan Sulsel Anti Mager ini digalakkan oleh Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman. Sebagai langkah dalam menggalakkan pola hidup sehat. Hadirnya kegiatan jalan sehat ini, juga merupakan bagian yang tak terpisahkan […]

Continue Reading

Gubernur Andi Sudirman Ikut Jadi Penumpang Andalan Celebes, Warga: Akhirnya Sulsel Punya Kereta Api

BATARAMEDIA.COM – Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman ikut menjadi penumpang dalam pengoperasi terbatas Kereta Api Makassar – Parepare dari Stasiun Garongkong Kabupaten Barru ke Stasiun Mangilu di Kabupaten Pangkep, Sabtu, 29 Oktober 2022. “Alhamdulillah, hari ini pengoperasian terbatas kereta api perintis Andalan Celebes Lintas Garongkong (Barru) – Mangilu (Pangkep) sepanjang 66 km, dengan melintasi […]

Continue Reading

Gubernur Sulsel – Wamen Hubungan Masyarakat Adat Australia Perkuat Hubungan Bilateral

BATARAMEDIA.COM – Gubernur Sulse Andi Sudirman menerima dan menjamu sarapan pagi Assistant Minister the Hon Malarndirri McCarthy (Wakil Menteri Hubungan Masyarakat Adat Australia) di Rumah Jabatan Gubernur, 29 Oktober 2022. McCarthy adalah wakil menteri penduduk asli Australia. Kunjungan ini merupakan tindaklanjutan dari kedatangan Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese MP terkait perdagangan, infrastruktur dan energi serta […]

Continue Reading